Jenis – jenis jerawat
1. Komedone ( komedo ringan ), terjadi karena tersembutnya pori-pori kulit yang disebabkan sel-sel kulit mati dan kelenjar minyak berlebih pada kulit. Komedo ada yang terbuka ( sperti pori-pori membesar dan berwarna hitam) tapi ada juga yang tertutup (tumbuh di atas pori kulit yang tersumbat, telihat sperti tonjolan putih kecil yang tersumbat, telihat seperti tonjolan putih kecil di bawah kuli. Penggunaan kosmetika yang mengandung lemak, berkeringat dan udara yang panas dapat menyebabkan tersumbatnya pori-pori.2. Papulosa, jerawat klasik ini mudah di kenali dari tampilannya berupa bintil-bintil kecil berwarna merah muda atau kemerahan. Populosa disebabkan pori-pori yang tersumbat, terinfeksi kuman dan bakteri. Stres, hormon, dan udara yang lembab dapat memperbesar infeksi jerawat.
3. Pustulosa, cirinya benjolan berwarna merah dan mengeluarkan nanah bila pecah
4. Nodosa, lebih dikenal dengan sebutan jerawat batu tanpa mata. Senang berkelompok, berukuran besar dan merusak kulit
5. Konglobata, akrab disebut sarang tawon, karena bentuknya besar seperti bisul.
0 komentar:
Posting Komentar